Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Baru Tahu, Ternyata Inilah Tekanan Maksimal Angin Yang Bisa Dipompa Ke Ban Mobil

ARSN - Kamis, 9 November 2023 | 16:00 WIB
Ilustrasi tekanan angin ban mobil bekas
Advertorial
Ilustrasi tekanan angin ban mobil bekas

"Makanya ada batas maksimal load tekanan angin yang bisa diterima ban, bukan berarti bisa diisi sampai 50 psi," sambungnya.

Idealnya, tekanan angin ban diisi sesuai dengan spesifikasi yang tertera.

Biasanya ada di tulang sasis pintu dengan konfigurasi muatan sedikit atau penuh dengan perbedaan psi tekanan angin yang diperlukan.

Dilansir GridOto.co, menambah tekanan angin dari spesifikasi ideal bisa saja dilakukan.

Maksimal 4 psi dari standar, kalau spesifikasi 32 psi bisa diisi sampai 36 psi.

Biasanya diperlukan jika mobil jarang dipakai atau saat dipakai perjalanan jauh supaya tidak mudah kempis, tapi bantingannya jadi keras.

Baca Juga: Inilah Penyebab Lampu Rem Mobil Bekas Tiba-Tiba Mati Selain Bohlam

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa