Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cek Saldo E-Toll, Tarif Tol Medan-Kualanamu-Tebing Tinggi Meroket Jadi Segini

Irsyaad W - Jumat, 10 November 2023 | 09:00 WIB
Ada penyesuaian tarif untuk jalan tol Medan-Kualanamu-Tebing Tinggi (MKTT) terhitung mulai Senin (11/11/2023) pukul 00.00 WIB.
Dok. Jasa Marga
Ada penyesuaian tarif untuk jalan tol Medan-Kualanamu-Tebing Tinggi (MKTT) terhitung mulai Senin (11/11/2023) pukul 00.00 WIB.

a. Jika pengguna tol kendaraan golongan I masuk dari GT Tebing Tinggi di ruas Tol MKTT dan keluar melalui GT Belawan di ruas Tol Belmera, akan dikenakan tarif sebagai berikut:

- GT Tebing Tinggi-GT Tanjung Morawa Rp 60.000 (Tarif Ruas MKTT)

- bGT Tanjung Morawa-GT Belawan Rp 9.000 (Tarif Ruas Tol Belmera)

- Sehingga tarif yang dikenakan untuk perjalanan dari Tebing Tinggi menuju Belawan yaitu Rp 69.000.

b. Jika pengguna tol kendaraan golongan I masuk dari GT Kualanamu di Ruas Tol MKTT dan keluar melalui GT Binjai di Ruas Tol Medan-Binjai (Mebi) yang dikelola oleh PT Medan Binjai Tol akan dikenakan tarif sebagai berikut:

- GT Kualanamu-GT Tanjung Morawa Rp 19.500 (Tarif Ruas Tol MKTT)

- GT Tanjung Morawa-GT Tanjung Mulia Rp 6.000 (Tarif Ruas Tol Belmera)

- GT Tanjung Mulia-GT Binjai Rp 26.500 (Tarif Ruas Tol Mebi)

- Sehingga tarif yang dikenakan untuk perjalanan dari Belawan menuju Binjai yaitu Rp 52.000.

Sistem transaksi di Tol MKTT menggunakan sistem transaksi tertutup, sehingga bagi pengguna jalan yang tidak menerus akan dikenakan tarif proporsional berdasarkan jarak tempuhnya sesuai dengan Keputusan Menteri PUPR dimaksud.

Jalan tol sepanjang 61,7 KM ini merupakan penghubung antara Medan menuju Bandara International Kualanamu, Jalan Tol Medan-Binjai dan Jalan Tol Binjai-Stabat serta pengunjung di wilayah Perkotaan menuju ke kota Tebing Tinggi, Kuala Tanjung, hingga Parapat.

Baca Juga: Tepat 10 November 2023, Dua Jalan Tol Baru Ini Beroperasi Gratis

Editor : Panji Nugraha
Sumber : kompas

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa