Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pernyataan Pertamina dan Fakta di Lapangan Soal Solar Berbeda, Sopir Truk Sampai Nginap di SPBU

Irsyaad W - Minggu, 24 Desember 2023 | 14:00 WIB
Antrean beli Solar di SPBU wilayah Sulawesi Selatan
Tribun-Timur.com/Rudi Salam
Antrean beli Solar di SPBU wilayah Sulawesi Selatan

Antrean ini sudah terjadi selama sebulan, terkhusus di dalam Kota Watampone.

Bukan hanya truk yang mengalami perihal ini, tetapi mobil pribadi lainnya dan motor juga terkena imbasnya.

Tidak hanya itu, beberapa sopir truk juga harus berjam-jam mengantre bahkan hingga menginap di sekitar SPBU untuk mengisi tangkinya.

Selain itu, Pj Gubernur Sulsel Bahtiar Baharuddin merespon hal ini kelangkaan BBM di sejumlah daerah, termasuk Kabupaten Bone.

Dalam kunjungan kerjanya di Kabupaten Bone, dua hari lalu, Bahtiar mendapati antrean panjang kendaraan yang mengisi BBM.

Menyikapi kondisi tersebut, Bahtiar menginstruksikan kepada Sekretaris Daerah Provinsi Sulsel untuk bersurat ke Pertamina pusat, terkait BBM langka.

Tidak hanya itu, ia juga perintahkan kepada Tim Inflasi Provinsi untuk berkordinasi Forkopimda Sulsel dalam memantau ketersediaan BBM.

"Kami akan cek ke Pertamina, atas terjadinya kelangkaan BBM. Harus segara diatasi, kita akan beri kenyamanan bagi masyarakat," kata Bahtiar.

Baca Juga: Sederet Modus Curang Beli Pertalite dan Solar Terbongkar, Ada Mode Helikopter Segala

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa