Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil diesel

Awas, Kampas Rem Mobil Tipis Jangan Dipakai Mudik Jauh, Bahaya Ini Mengintai

ARSN - Rabu, 3 April 2024 | 13:00 WIB
Ilustrasi kampas rem cakram mobil aus tidak rata
Ilustrasi kampas rem cakram mobil aus tidak rata

Terlebih saat hujan tiba, kampas rem yang sudah tipis membuat jarak pengereman semakin jauh.

Hal ini dikarenakan kampas rem sudah tidak maksimal menggigit piringam cakram.

Potensi kecelakaan bisa terjadi karena pengereman mobil yang bermasalah.

Kampas rem cakram yang tipis juga akan menggerus piringan cakram sehingga jadi semakin tipis.

Jadi periksa secara berkala kampas rem agar tidak telat saat menggantinya saat sudah tipis.

Idealnya lakukan servis setiap jarak tempuh 10.000 km untuk membersihkan kampas rem dan komponen lainnya.

Itulah bahaya kampas rem yang tipis masih dipakai untuk mudik jauh.

Baca Juga: Inilah 5 Cara Mencegah Ban Mobil Terkena Flat Spot Saat Ditinggal Mudik

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa