Padahal matic di kelasnya sudah menggunakan mesin 125 cc. Namun bila Honda BeAT dijejalkan mesin 125 cc, harga juga bisa naik signifikan dan enggak jadi motor matic murah lagi!
Dengan prediksi seperti ini, AHM nampaknya akan mempertahankan mesin dan menyuguhkan penyegaran minor pada Honda BeAT terbaru ini.
Hingga saat ini, Honda BeAT disuguhkan dalam 3 varian yakni BeAT CBS, BeAT Street dan BeAT Deluxe.
Kemudian BeAT CBS terbaru dibanderol Rp 18.330.000, BeAT Street Rp 18970.000 dan BeAT Deluxe Rp 19.180.000.
Baca Juga: Ketemu, Inilah Biang Keladi Problem Lampu Honda BeAT Fi Sering Putus
Editor | : | Panji Nugraha |
KOMENTAR