Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cara Benar Lepas Pasang Aki Mobil, Salah Urutan Kabel Berujung Runyam

Irsyaad W - Rabu, 12 Juni 2024 | 10:00 WIB
Kenali penyebab dan dampak serbuk putih yang muncul di kutub aki mobil.
Irsyaad W/Otomotifnet.com
Kenali penyebab dan dampak serbuk putih yang muncul di kutub aki mobil.

Pemasangan aki yang baru juga ada aturannya.

Secara tahapan, kebalikan dengan ketika akan melepas aki yang lama.

Setelah aki baru ditempatkan, pasang terlebih dahulu kabel yang positif.

Setelah itu, lanjutkan dengan pemasangan kabel pada kutub negatif.

"Karena juga kabel negatif dipasang terlebih dahulu, ada potensi korsleting ketika kabel positif bersentuhan dengan bodi," ucap Didi.

Begini cara mencabut kabel aki mobil diesel atau bensin yang benar (foto ilustrasi)
Andhika Arthawijaya/Dok. OTOMOTIF
Begini cara mencabut kabel aki mobil diesel atau bensin yang benar (foto ilustrasi)

Baca Juga: 7 Cara Merawat Aki Mobil Ini Bisa Bikin Umurnya Awet Bertahun-tahun

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa