Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Inilah 3 Penyebab Kampas Kopling Manual Mobil Bekas Bisa Gosong

ARSN - Minggu, 30 Juni 2024 | 19:30 WIB
Waspada, kampas kopling di mobil bekas bisa gosong (foto ilustrasi)
Waspada, kampas kopling di mobil bekas bisa gosong (foto ilustrasi)

Otomotifnet.com - Pemilik mobil bekas transmisi manual harus tahu nih, tiga penyebab kampas kopling bisa gosong.

Yap, masalah yang sering dialami oleh pemilik mobil transmisi manual adalah kampas kopling gosong.

Kampas kopling gosong ini bisa disebabkan oleh beberapa hal.

Nah, ini tiga penyebab utama kampas kopling mobil transmisi manual.

1. Gantung Kopling

Gantung kopling atau setengah kopling kerap diaplikasikan saat melewati jalan macet.

"Efek yang bisa ditimbulkan saat sering gantung pedal kopling adalah kampas kopling yang gosong," sebut Suparna dikutip dari GridOto.com.

Suparna ini selaku Service Manager bengkel resmi Totoya Auto2000  Cilandak, Jakarta Selatan.

Kampas kopling yang akibat perlakuan gantung kopling bikin mudah gosong.

Ada baiknya hindari melakukan gantung kopling

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa