Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mesinnya Kayak Mobil, 1.800 cc 6 Silinder, Konsumsi Bensin Gold Wing Cuma Segini

Antonius Yuliyanto - Selasa, 3 September 2024 | 12:00 WIB
Honda Gold Wing dibekali mesin 6 silinder 1.833 cc
DAB/otomotifnet.com
Honda Gold Wing dibekali mesin 6 silinder 1.833 cc

Riding Mode Gold Wing ini ada 4 pilihan; Tour, Sport, Econ dan Rain. Keempatnya beda karakter.

Jadi tinggal pilih disesuaikan dengan karakter pengendara, maupun kondisi jalan yang dilalui.

Lalu berapa sih konsumsi bensin rata-rata dari motor yang didatangkan secara utuh dari Jepang ini?

Memang sih pemilik Gold Wing tentu tak terlalu memikirkan konsumsi bensin, karena pasti dari kalangan ekonomi atas.

Tapi seberapa jauh sih jarak yang bisa ditempuh motor yang punya rasio kompresi 10,5:1 ini dengan sekali isi penuh tangkinya?

Jadi ternyata setelah dites, rata-rata konsumsi bensinnya sebesar 16,8 km/liter menggunakan bahan bakar RON 92, meski untuk pasar Indonesia bisa juga pakai RON 90.

Dengan kapasitas tangki 21 liter, maka sekali isi bisa menempuh jarak sekitar 352,8 km.

Jadi dari Jakarta ke Pemalang, JaWa Tengah lewat Pantura tak perlu isi ulang.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa