Racing Look SUV Mazda CX-5 2013

andy - Rabu, 2 November 2016 | 15:16 WIB

(andy - )

“Beberapa bulan lalu mobil ini saya cat ulang dengan warna yang sama supaya kelihatan fresh lagi,” ujarnya. Sekarang mobil Rudy ini terlihat mulus lagi, padahal mobil ini sering dipakai untuk kerja lo! Nah, supaya tampilannya juga makin keren, grill depan diganti dengan yang versi facelift berikut stoplamp versi facelift juga.

Lalu pria yang tinggal di kawasan Jakarta Utara ini juga memasang foglamp garnish dari Kenstyle berikut front under garnish dan rear under garnish. Di belakang ducktail buatan Topline berikut rear spoiler extention juga sudah terpasang rapi.


Interior Sporty Dan Mewah

Masuk ke interior, di dasbor terlihat adanya panel garnish facelift warna merah sesuai dengan warna bodi. Lalu ada juga Mazda Japan original scuff plate dan pedal set, di setir terlihat ada penambahan paddle shift dari Mazda Japan juga. “Tapi paddle extentionnya bukan buatan Mazda Japan,” tukas pria 29 tahun. Sementara setirnya diganti dengan buatan Kenstyle dari Jepang juga.  
    

DATA DRESS UP

Exterior:


Interior: