Enggak Sembarangan, Ini Bukan Si Lambat Suzuki Jimny SJ80, Tapi Si Beringas

Parwata - Selasa, 6 Februari 2018 | 21:20 WIB

Walau tak secepat geledek, tapi harus lebih cepat dari lawan (Parwata - )

Sokbreker menggandalkan lansiran FOX

Alhasil, performa mesin melonjak tajam.

Gardan berbonggol tengah sebagai ciri LJ80 tetap dipertahankan lantaran cocok dengan konfigurasi transfercase.

Final gir asli ditanggalkan dan diganti dengan dengan rasio 4.77 : 1 milik Jimny

SJ30.

Untuk mengoptimalkan traksi, maka pada gardan belakang menggunakan LSD.

Sektor suspensi masih mengandalkan per daun namun sokbreker di-upgrade dengan menggandalkan sokbreker lansiran FOX.

Gardan berbonggol tengah sebagai ciri LJ80

Selain itu bumpstop hidrolik lansiran Profender turut pula dipasang di bagian depan.

Identitas sebuah Jimny Jangkrik masih bisa ditengarai dari bagian mukanya.