Percaya Enggak, Modif Honda HR-V 2015 Ini Cuma Berawal Dari Lampu

Parwata - Selasa, 6 Maret 2018 | 16:20 WIB

Honda HR-V E 2015. Lampu Mata Alien Bikin Juara (Parwata - )

“Untuk ubahan di mesin, saya cuma ganti filter udara K&N dan knalpot saja. Selebihnya standar,” tutup Wahyudi.

Kyn/Otomotifnet
Body kit Noblesse jadi pilihan

Body Kit Noblesse

Karena mau pakai empat fog lamp model proyektor, mau enggak mau harus ganti bumper asli.

“Mau enggak mau diakali pakai body kit custom. Paling cocok untuk bisa muat empat buah fog lamp, ya model Noblesse. Ditambah lagi lima DRL di masing-masing sisinya,” jelas pria paruh baya ini.

Lalu agar makin eye cacthing, Wahyudi juga menambahkan cutting sticker bertuliskan Autovision di sisi kiri dan kanan bodi, dengan ukuran yang cukup besar

Kyn/Otomotifnet
Interior mewah dan keren berkat pencahayaan yang kreatif

(BACA JUGA: Ini Honda BeAT Yang Berani Main Jauh, Enggak Cuma Seputaran Rumah)

The Raptor Eyes

Request, Wahyudi minta lampu asli bawaan HR-V, dirombak total, hingga tersisa cuma mika aslinya saja.