Motor Pohon Yang Viral Distop Polisi Ternyata Pernah Ikut Event Besar, Ini Basic Motornya

Joni Lono Mulia - Selasa, 20 Maret 2018 | 09:55 WIB

Motor pohon ternyata punya nama Vespa Kayu alias Veyu pernah tampil di ajangm modifikasi (Joni Lono Mulia - )

Satlantaspolresbojonegoro @syihan_rasta tidak dihancurkan mas, cuma sementara diamankan saja

dhennyhp@tri71 setidaknya kita paham mana yang boleh dan tidak boleh dikendarai di jalan raya ya mas

imamalfandy Kalo kontes oke lah, kreatif asli, buat daily ya No!

sumana_gilang Itu daunnya kemana? Tinggal ranting sama batangnya doank

(BACA JUGA: Aauuu...Rossi Kasih Marquez Julukan Serigala, Dilihat Dari Mananya?)

sandisinyo_ Sebaiknya dipelihara rumahan..bagus ko kreatif.keren banget..tp salah juga klw digunakan keseharian.

prm_hrsnksm Di ikutsertakan kontes aja..lbih mantaap..

firdausfer Mantap sih, tapi gak cocok untuk dibawa sendirian harus sama komunitas biar gak di tilang Dan yg jelas Ada izinnya.

Nofiantc Ancen percoyo lak karo wong siji iki. Mantap. Semangat dan lanjutkan perjuanganmu lurr..kayumu terlalu mewah gae mlaku neng dalan bos. Polisi ae iri @hartono5015

Instagram @hartono5015
Vespa berbodi dahan pohon dikasih nama Vespa Kayu alias Veyu berpose di pinggir pantai


fitry_hafizh Waahhh kreatifnyaa

gustiarmelayang Jangan sampe punah kreativitas anak bangsa

dhennyhp @adit29 mungkin maksud pak polnya, tiap kendaraan kan ada spesifikasi teknisnya mas..fungsi lampu bagaimana, lebar dimensi kendaraanya seberapa dll...ada itu undang2nya diunggah di youtube

fikrialhudari @nolanbakti bisa aja gak di tilang. Tapi gak boleh di pake di jalanan umum

subhiyant Yg kyak gini gk bakal kecelakaan, krna jdi perhatian

(BACA JUGA: Bukti Belum ‘Karatan’, Begini Kata Valentino Rossi Usai Balapan)

Memang sih motor modifikasi dahan motor sejatinya sebuah karya seni.

Akan tetapi sebagai sebuah moda transportasi, kendaraan yang beredar di jalan wajib mengikuti aturan yang berlaku.

Bagaimana, kira-kira cocok dibawa jalan atau untuk buat dipamerkan?

 

A post shared by Satlantas Polres Bojonegoro (@satlantaspolresbojonegoro) on