Untuk desain interior tidak ada perubahan yang mencolok dengan pendahulunya yakni Senya S80 yang menggunakan mesin bensin.
Sekadar informasi, Senya S80 merupakan nama mobil Avanza yang beredar di China.
Jadi kalau di Indonesia biasa disebut Avanza, sedangkan di Tiongkok biasa disebut Senya S80.
Untuk harga Jingke 400 sendiri belum diumumkan secara resmi.
(BACA JUGA: Masih Muda, Ternyata Pelaku Yang Tabrak Kapolsek Pakai Yamaha V-Ixion Punya Catatan Kelam )
Kemungkinan harga akan diumumkan saat peluncuran Jun atau Juli 2018 nanti.
Kalau di China saja sudah sudah yang bertenaga listrik.
Kira-kira Avanza listrik ini bakal melucur di Indonesia enggak yak?