Siap-siap...Harley-Davidson Rencana Bikin Motor Kecil, Buat Pasar Indonesia?

Indra Aditya - Rabu, 1 Agustus 2018 | 12:50 WIB

Logo Harley-Davidson (Indra Aditya - )

Meski proses produksi dilakukan di India, namun motor baru tersebut akan dipasarkan di negara-negara berkembang yang ada di Asia Tenggara, termasuk Indonesia.

Ini juga merupakan salah satu proyek masa depan dan ambisius dari H-D.

Enggak heran kalau mereka berani mengucurkan dana sebanyak US$275 juta atau sekitar Rp 3,9 triliun.

Uang sebanyak itu didapatkan dari pengurangan biaya produksi dan memangkas anggaran di wilayah-wilayah tertentu yang menjadi pasar HD saat ini.

Kita tunggu saja, bakal keren enggak nih desain dan modelnya?