Rantai Motor Dipakai Mengakhiri Nyawa Sendiri

Joni Lono Mulia - Jumat, 9 November 2018 | 19:42 WIB

Illustrasi. Ojek online vs ojek pangkalan (Joni Lono Mulia - )

Beberapa saat kemudian, anggota Polsek Cepu beserta tim medis Puskesmas Cepu tiba di lokasi kejadian untuk menggelar olah tempat kejadian perkara.

Sebagaimana penjelasan Kasat Reskrim Polres Blora, AKP Heri Dwi Utomo, mengatakan korban nekat mengakhiri hidup dengan cara gantung diri menggunakan rantai sepeda motor.

(BACA JUGA: Dilaporkan Hilang Nyetir Mitsubishi Mirage, Driver Taksi Online Ditemukan Meninggal Di Pinggir Kali)

Dari hasil pemeriksaan yang dilakukan dokter, tidak ditemukan adanya unsur penganiayaan pada fisik korban.

"Motifnya masih dalam penyelidikan. Tapi, dugaan sementara karena masalah ekonomi," ujar Heri.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Tukang Ojek Ditemukan Tewas Gantung Diri Menggunakan Rantai Motor"