Pria Berseragam Loreng Ancang-Ancang Ngebut, Eh, Motornya Ancang-Ancang Ngadat

Irsyaad Wijaya - Senin, 17 Desember 2018 | 15:30 WIB

Seragam lengkap dan sepatu dinas turun balap drag bike (Irsyaad Wijaya - )

Otomotifnet.com - Seorang pria berseragam loreng menjadi joki drag bike.

Dari ujung kaki sampai kepala ia lengkap memakai atribut TNI.

Helm dan sarung tangan juga sesuai aturan balap.

Akun @cbkayutinggi memposting video aksi tentara dengan seragam lengkap ngegas motor drag.

(Baca Juga : Ini Rumah Modifikasi Supernova, Jagoan Drag Race Dari Jakarta Timur)

Di akun yang lain @sukabalapmotor juga lewat Instagram mengunggah foto si tentara siap start.

Infonya, kemungkinan si tentara turun balap drag bike di Lampung.

Terlihat, penampilan anggota TNI sudah siap untuk ngebut.

Tapi sayang, motornya justru siap ngadat. 

Sebab saat lampu berubah hijau dan ia buka gas, motor ngeloyor santai.

Suara motor juga terdengar enggak mau teriak.

(Baca Juga : Bikin Malu, Balapan Jadi Tinju, Berebut Nikung Pembalap Adu Bogem )

Bisa jadi ada masalah setting pengapian atau bahan bakar.

Namun karena momen langka, banyak netizen yang memberikan komentarnya di akun Instagram @sukabalapmotor.

faizal1492: Mantab..ngeri ni kalo ngalahin..wkwkwk

abiyyu_rasyid: @andi_mayo hebat dia

andi_mayo: @abiyyu_rasyid mantap dia

yusuf.widodo.351: Sl

yusuf.widodo.351: Salam KOMANDO ????

wahyuramdhansputra: _Impian????

m.ossu: TNI hebat bersama rakyat kuat????

mhdfathanbb: @m.ikhsan_pakten @azizzhafari_ @syahputrafauzinst23_ aparat bossq

ahmadfauzan9029: @indomiliter

f_junianto: Lahhh pak tentara ngedrag paket PDL loreng

pans__broiler: @styawansigid

ryan.bonzz: @indonesian_military_lovers

styawansigid: @pans__broiler ????????

wirdan0093: Yg ini gue demen . Cocok ya loreng gtu kalo di bikin jersey????

helmikoswaraa: _@tanirzaag

Silakan lihat video di bawah ini:

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Manteb Pak Sertu @taufik_garem_972_ad ???????????? gassss no brebet.. Regrann from @team_herex_indonesia1200m #zonaherex #herex1200m #cbkayutinggi #gaslur #malangspeedtouring #barbaraspeedmanualtech #dragrace #indonesiaracing #zonacb #herexhits #cbindonesia #gl200 #race #cbarmy #armyindonesia #gassdoit1200m #201m #team_herex_indonesia1200m #lagiviral #balapmotor #1200m #dragbike #motocb #cbracing #glracinglook #thailookindonesia

Sebuah kiriman dibagikan oleh CB_Kayutinggi (@cbkayutinggi) pada