Pelajar 16 Tahun Curi Yamaha Mio, Cuma Peleknya Aja, Gara-gara Dimarahin Ortu

Ignatius Ferdian - Rabu, 13 Februari 2019 | 10:00 WIB

Ilustrasi pelaku pencurian kendaraan bermotor (Ignatius Ferdian - )

"Setelah di bengkel, ternyata anak ini berubah pikiran. Ia lihat pelek motornya jelek," jelas Mirza Gunawan

Hari itu juga, DGPSR kembali membawa motor curiannya ke TKP dan meletakannya begitu saja.

Setelah itu, ia kembali melakukan pencurian di TKP yang sama.

Ia membawa kabur Yamaha Mio warna hitam Nopol DK 4583 MI

"Setelah kami menerima laporan kehilangan motor, kami lakukan penyelidikan. Aksi tersangka jelas terekam CCTV, dan kami amankan yang bersangkutan hari itu juga," jelas Mirza.

Karena usia masih di bawah umur, tersangka tidak ditahan dan diupayakan diversi dalam penyelesaian masalah hukumnya.

Artikel serupa telah tayang di tribun-bali.com dengan judul Dua Pelajar Diamankan karena Mencuri Motor, Satu di Antaranya Mencuri Demi Ganti Velg