Mobil Asal Solo Gagal Mengaspal, Sudah Ngobrol Sama Lamborghini dan Bugatti

Iday - Jumat, 17 Mei 2019 | 11:05 WIB

Ilustrasi Vector W8, perusahaan yang sahamnya pernah dimiliki Setiawan Djody (Iday - )

"Sumber daya manusianya untuk craftman bagus sekali," jawab Djody.

Bisa dipastikan, pabriknya ini akan menyedot ribuan pekerja termasuk ratusan insinyur.

Djody berniat melahirkan sedan empat penumpang 1.300 cc, dengan bermacam-macam versi.

Semisal station wagon, sport 2 pintu, hingga minivan berorientasi ekspor.

"Dan harus lulus emisi gas buang dari California," tandas Djody yang saat itu belum menyiapkan nama-nama mobilnya.