Terkuak Alasan Jorge Lorenzo Kesulitan Taklukan RC213V, Diduga Tebal Jok Belum Pas

Ignatius Ferdian - Selasa, 28 Mei 2019 | 20:25 WIB

Bersama Repsol Honda, Jorge Lorenzo sejauh ini belum menunjukkan performa yang apik. (Ignatius Ferdian - )

Sementara itu, pembalap tim LCR, Cal Crutchlow, punya pendapat mirip.

"Saat aku di Ducati dulu, motornya lebih rendah, kayak Yamaha, tapi Honda punya seat cukup tinggi," tegas Cal dilansir dari Paddock-GP.

"Kupikir dia punya masalah dengan itu, beban pada tangan sangat berat saat ngerem, ini menuntut fisik yang kuat," jelasnya.

Jika pendapat keduanya benar, memang berat buat Lorenzo melakukan debut bersama Honda.

Apalagi, Lorenzo belum sembuh benar saat memulai musim 2019 dengan cedera yang dialaminya musim lalu.