Andrea Dovizioso Harus Kerja Keras, Poin Klasemen Sementara Kian Jauh Dari Marc Marquez

Irsyaad Wijaya - Senin, 1 Juli 2019 | 10:30 WIB

Runner up klasemen sementara MotoGP 2019 (Andrea Dovizioso), dapat hasil buruk start nomer 11.

Ada yang naik, tentu ada yang turun.

Peringkat Alex Rins (Suzuki) kini harus turun ke posisi keempat dengan 101 poin.

Lalu Valentino Rossi yang gagal finish, bertahan di posisi ke-5 dengan raihan 72 poin.

Maverick Vinales yang meraih kemenangan di MotoGP Belanda naik 4 peringkat, di posisi ke-7 klasemen dengan 65 poin.

Berikut klasemen sementara MotoGP 2019 usai balapan di Assen malam ini: 

MOTOGP
Klasemen Sementara MotoGP 2019 usai MotoGP Belanda

YANG LAINNYA