Empat kali Juara Dunia MotoGP diraih Rossi bersama Yamaha.
"Persaingan dengan pembalap muda. Tapi, bukan berarti Rossi sudah tidak penting untuk kami," terang Lin.
"Rossi sudah memberikan banyak juara. Bisa saja Rossi akan jadi brand ambasador," jelas Lin.
Yamaha sendiri sudah punya andalan pembalap muda, Maverick Vinales dan Fabio Quartararo.
(Baca Juga: Valentino Rossi Bikin Fans Kecewa, Disuruh Pensiun, Lebih Cocok Jualan Kaos!)
Maverick sudah lebih baik dibanding Rossi dua seri terakhir.
Quartararo mengejutkan beberapa seri sebelumnya dengan menyikat pole position di babak kualifikasi.
"Semuanya berubah. Saya enggak bakalan lama di Yamaha. Termasuk presiden Yamaha yang bisa saja diganti," tutup Lin.