Untuk catatan performanya nanti kita lanjut di sesi test ride ya! klaimnya sih top speed bisa 139 km/jam. Stay tune edisi mendatang ya!
Data Spesifikasi:
P x L x T: 2.210 x 835 x 1.305 mm
Jarak Sumbu Roda: 1.565 mm
Jarak Terendah: -
Tinggi Jok: 775 mm
Berat: 204 kg (Basah)
Kapasitas Bensin: 12,8 Liter
Tipe Rangka: Steel Tube construction with aluminium die-cast unit
Rem Depan: Double Disc Brake 265 mm 4 piston radial
Rem Belakang: Single Disc Brake 265 mm 1 piston
Suspensi Depan: Teleskopik 35 mm, 110 mm travel
Suspensi Belakang: Double aluminium swingarm, double spring struts adjustable preload, 112 mm travel
Ban Depan: 120/70-15
Ban Belakang: 150/70-14
Mesin: Liquid Cooled 4-stroke SOHC 4 valves
Silinder: Single Cylinder
Kapasitas: 350 cc
Bore x Stroke: 80 x 69,6 mm
Rasio Kompresi: 11,5:1
Tenaga: 34 dk (25 kW)/7.500 rpm
Torsi: 34 Nm/6.000 rpm
Sistem Starter: Electric Starter
Sistem Pelumasan: Basah
Sistem Pengabutan: Fuel Injection
Tipe Kopling: Centrifugal dry clutch
Tipe Transmisi: Stepless CVT Gearbox
Alternator: Permanent Magnet generator 316 W
Battery: 12 V/9 Ah MF