Setelah terbuka, keluarkan semua puli depan, termasuk dengan rumah roller dan kipas.
"Kemudian masukan ring washer kepunyaan Yamaha Mio di antara bushing dan kipas pulley," jelas pria yang akrab disapa Ratno ini.
INE
Ring washer dipasang di puli depan Yamaha NMAX
Dengan diganjel ring washer pulley Yamaha Mio ini mengubah posisi v-belt.
"Posisi v-belt jadi semakin ke bawah, dan bentuk v-belt di puli depan jadi semakin kecil," kata Ratno.
GridOto.com
Perbandingan posisi V-belt Yamaha NMAX setelah pasang ring washer pulley punya Yamaha Mio
"Efeknya saat rpm bawah, akselerasi Yamaha NMAX jadi semakin enteng," pungkasnya.
Lebih lengkapnya, simak video di bawah berikut ini!