DFSK Super Cab Diekspor ke Afrika, Dibikin di Indonesia, Segini Targetnya

Ignatius Ferdian - Rabu, 4 Maret 2020 | 19:50 WIB

DFSk Super Cab (Ignatius Ferdian - )

Setelah mulai memenuhi pasar domestik dan pasar ekspor Asia, merek otomotif raksasa asal Tiongkok mulai membidik pasar ekspor Afrika untuk kendaraan-kendaraan yang diproduksi dari Indonesia.

Bukan hanya Maroko, sebelumnya DFSK Super Cab juga sudah diekspor ke Filipina, China, dan Myanmar.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Kalo di kampung mimin = Kol Buntung Kalo di daerah kalian apa nih namanya? - Simak berita menarik lainnya di www.otomotifnet.com! - #otomotif #otomotifnet #otomotifweekly #kompasgramediamajalah #otomotifgroup #otomotifnetgridoto #otomotifindonesia #otomotifmajalah #GridNetwork

A post shared by Tabloid OTOMOTIF (@otomotifweekly) on