"Masih korbannya saja, ini lagi dicek kenapa yang bersangkutan melarikan diri," ucap Kasatreskrim Polres Metro Jakarta Barat, Kompol Teuku Arsya, (7/3/20).
Menurutnya, pengemudi dan Toyota rush silver sudah diamankan petugas Polsek Tambora.
Kendati demikian, Ia belum menjelaskan kronologi kasus ini.
Toyota Rush dalam kondisi rusak parah hingga kaca depan pecah di depan Mal Season City, Jakarta Barat, malam (6/3/20).
Simak video dan foto-fotonya di bawah ini:
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Mobil Kecelakaan dan Diamuk Massa di Depan Season City, Polisi Amankan Pengemudi