Kijang Innova Duet Kandas, Sasis Rela Dicoak, Jadi Yang Terceper?

Panji Nugraha - Minggu, 19 April 2020 | 15:00 WIB

Kijang Innova Duet Kandas, Sasis Rela Dicoak, Jadi Yang Terceper? (Panji Nugraha - )

O iya, eksterior juga turut difacelift oleh Kamil jadi Innova V Luxury jebolan 2013.

“Sekalian direpaint warna khusus dan pasang sunroof Webasto size L," ucapnya.

Di interior, jok depan Innova Reborn sudah terpasang berikut audio yang juga sudah dimodifikasi.

Kyn/Otomotifnet
Kijang Innova Kamil sudah pasang sunroof Webasto, Nanda rencananya menyusul

DATA MODIFIKASI

Interior & Audio :Jok Innova Reborn, setir Innova Reborn, spidometer Innova tipe V, shift knob Innova Reborn panel wood type V, sunroof Webasto size L, headunit Kenwood DDX7017BT, speaker 3way Venom, power Vox 4 channel, power monoblock Vox V1000D, sound processor Vox Pro 6 subwoofer 10 inci

Kyn/Otomotifnet
Upgrade performa mesin Kijang Innova Kamil cukup buat harian

Mesin :Intercooler Apexi, oil catch tank, transgo, Dastek Unichip + remap by Sigma Speed, downpipe Kansai, filter udara K&N

Eksterior :Facelift ke Innova V Luxury 2013, headlamp dan stoplamp aftermarket, talang air OEM V Luxury, rear spoiler OEM V Luxury

Kaki-kaki&Suspensi :Pelek OZ Chrono 18x8,5+9,5 inci, ban GT Radial Champiro SX2 245/40R18 (depan) dan 265/35R18 (belakang), sokbreker depan Bilstein, per Tein, BBK Willwood 300mm 4 pot

Kyn/Otomotifnet
Pakai jok Innova Reborn