Mobil dan Motor Bekas Diprediksi Ketua MPR RI Membludak Usia Pandemi Corona

Irsyaad Wijaya,Naufal Shafly - Rabu, 29 April 2020 | 10:50 WIB

Ilustrasi mobil bekas (Irsyaad Wijaya,Naufal Shafly - )

"Artinya teman-teman yang bergerak di bidang modifikasi, industri ekonomi kreatif, itu harus cepat ambil langkah," katanya.

"Karena pasti setelah transisi covid-19 mereka akan dilirik," tutur mantan Ketua Umum DPR RI ini.

Wisnu/GridOto.com
Dealer motor bekas Antara Motor

HBukan tanpa alasan, mengingat industri otomotif membutuhkan rangsangan yang bisa menstimulus permintaan konsumen.

"Masyarakat butuh rangsangan baru, butuh gairah baru untuk modifikasi mobil baru, motor baru, ini pasti akan dilirik," tutup Bamsoet.