Naik Motor Berkopling Tangan Kiri Mau Bebas Pegal? Pasang Kopling Ini

Antonius Yuliyanto - Minggu, 7 Juni 2020 | 17:00 WIB

Kopling Rekluse, bikin tangan kiri bebas pegal, banyak diaplikasi di motor trail (Antonius Yuliyanto - )

“Ini karena saat main adventure dan menghadapi turunan mesin akan stasioner, dengan pakai Rekluse ini motor jadi ngeloyor, makanya butuh rem tambahan di tangan biar enak mengontrolnya,” jelas Asep.

Aant/otomotifnet.com
Ada opsi master rem belakang yang bisa dipasang di setang kiri

Oiya, teknologi ini juga diadopsi oleh MV Agusta Turismo Veloce 800 Lusso SCS.

Jadi moge Italia ini mirip bebek, saat stasioner tangan kiri tak perlu tarik handel kopling.

Bebas pegal deh!