Upgrade Turbo Mesin Diesel Pakai Piston Standar Wajib Turunkan Kompresi

Irsyaad Wijaya,Ryan Fasha - Kamis, 11 Juni 2020 | 18:30 WIB

Ilustrasi mesin diesel turbo (Irsyaad Wijaya,Ryan Fasha - )

"Berbeda halnya bila upgrade turbo mesin diesel dibarengi dengan mengganti piston dengan bahan yang lebih baik, kompresi tidak perlu diturunkan," sebutnya.

Jadi bila mobil masih digunakan untuk harian tapi sudah melakukan upgrade turbo maka baiknya kompresi diturunkan sedikit.

ryan/gridoto.com
Piston Kijang Innova diesel