Honda Vario 150 Kontak On, Panel Instrumen Nyala Tapi Enggak Bisa Distarter? Kabel Ini Pasti Putus

Isal,Irsyaad Wijaya - Kamis, 22 Oktober 2020 | 09:30 WIB

All New Honda Vario 150 dengan warna merah doff (Isal,Irsyaad Wijaya - )

"Akhirnya bengkel memutuskan untuk menyabung sementara sampai kabel injector tiba," tambahnya.

Setelah disambung, Honda All New Vario 150 besutan tahun 2019 itu nyala dengan normal.

"Setelah pakai riding Voltmeter juga menunjukan tegangan aki normal yaitu di angka 12.5 V," tutupnya.

Supaya terhindari dari serangan gigitan tikus parkirlah tempat yang bersih dan juga aman.

Baca Juga: CBR 250R Enggan Hidup, Banyak Mekanik Tak Paham Sama Part Murah Ini

Istimewa
Setelah digunakan riding, All New Honda Vario 150 kembali normal

Beberapa waktu yang lalu, Joddy Ario, punggawa JDM Project kasih tips yang aman cegah serangan gigitan tikus.

"Pastikan saat parkir motor harus ditempat yang bersih, kalau bisa hindari parkir dekat got atau dapur," jelas Joddy.

"Jika hal di atas dilakukan setidaknya bisa meminimalisir serangan gigitan tikus pada kabel motor kita," tutupnya.