Hyundai Palisade Lawan Setara Mazda CX-9, Kapasitas Mesin Kalah Tapi Unggul di Sini

Aries Aditya Putra,Irsyaad Wijaya - Selasa, 22 Desember 2020 | 10:40 WIB

Hyundai Palisade Signature seharga Rp 888 juta (Aries Aditya Putra,Irsyaad Wijaya - )

Oh ya, baik Palisade maupun CX-9 punya pilihan sistem penggerak 2 roda (FWD) maupun all-wheel drive.

Hyundai Palisade dibuka dengan harga Rp 777 juta untuk tipe Prime, lalu Rp 888 juta untuk Signature, dan 1,078 miliar untuk Signature-AWD.

Sedangkan Mazda CX-9, yang versi 2WD harganya Rp 849,9 juta sedangkan yang CX-9 AWD di angka Rp 954,9 juta.

Rianto Prasetyo
Kapasitas, tenaga, dan torsi mesin CX-9 tergolong besar