Mereka adalah Miguel Oliveira, Brad Binder, dan juga Iker Lecuona.
“Mereka jelas lebih mengenal motor ini karena sudah memakainya lebih lama. Tapi saya punya pengalaman lebih banyak di MotoGP,” jelasnya kemudian.
Petrucci sendiri cukup lama berada di tim Pramac Ducati. Itu sebabnya dia merasa kangen terhadap ‘keluarga’nya tersebut.
Namun, bersama Tech3 dan KTM dirinya juga mendapat dukungan yang sangat penuh. Berharap bisa lebih berkembang dan memberikan dampak positif dan kemajuan bagi Tech3 serta KTM.
“Saya ingin menjadi yang terbaik berdasar versi saya sendiri,” ungkapnya.