Kupas Detail Italjet Dragster, Asli Keren Parah! Panigale Versi Skutik

Antonius Yuliyanto - Kamis, 15 April 2021 | 23:25 WIB

Italjet Dragster 200 (Antonius Yuliyanto - )

Bagian unik lainnya tentu di sistem kemudi dan roda depannya, yang pakai teknologi ISS atau Independent Steering System.

Pegangan roda dan sistem pengendalinya hanya ada di sisi kiri motor.

Aant/otomotifnet.com
Sistem suspensi depan Italjet Dragster pakai pakai teknologi ISS atau Independent Steering System

Bagian belakang tak kalah gahar, mesin terekspos jelas dengan suspensi monosok tiduran.

Bodinya terlihat pendek tapi padat dan berujung lancip khas besutan street fighter.

Nah untuk detail desain dari Dragster, yuk simak di deretan foto berikut ini.

Aant/otomotifnet.com
Suspensi roda depan Italjet Dragster ada di tengah dek, pas di atas tangki bensin

Aant/otomotifnet.com
Di balik leg shield pas di belakang roda depan Italjet Dragster, terdapat dua buah radiator di kanan kiri

Aant/otomotifnet.com
Lampu sein depan Italjet Dragster ternyata ada di brake lever guard