Mitsubishi L300 Terkoyak, Kabin Terpotong dan Dasbor Terburai, Disambar Truk Wing Box

Irsyaad Wijaya - Jumat, 16 April 2021 | 11:55 WIB

Mitsubishi L300 terkoyak kena sambar truk wing box di Jl Mahendradatta, Denpasar, Bali (15/4/21). (Irsyaad Wijaya - )

Kanit Laka Lantas Polresta Denpasar, Iptu Ni Luh Tiviasih menjelaskan antara pengemudi truk dengan L300 telah sepakat untuk berdamai.

Mitsubishi L300 terburai disambar truk wing box arah lawan di Denpasar, Bali
Instagram/@infodenpasar
Mitsubishi L300 terburai disambar truk wing box arah lawan di Denpasar, Bali

"Sudah berdamai secara kekeluargaan," katanya.

Akibat kejadian tersebut arus lalu lintas di sekitar lokasi sempat tersendat.

Sumber: https://bali.tribunnews.com/2021/04/15/kronologis-laka-lantas-truk-kontainer-vs-pick-up-di-denpasar-bali?page=all