Toyota Avanza Sisa Rangka, Rumah Pemilik Ikut Ludes, Ulah Pembeli Bensin Isap Rokok

Irsyaad Wijaya - Rabu, 2 Juni 2021 | 15:50 WIB

Toyota Avanza dan rumah penjual bensin eceran terbakar di desa Balai Pungut, Pinggir, Bengkalis, Riau (Irsyaad Wijaya - )

Kerugian materil belum dapat ditaksir dan korban belum membuat laporan.

Sementara penyebab terjadinya kebakaran diduga karena akibat kelalaian dari pembeli bensin yang belum diketahui identitasnya ini.

"Kita masih dalam proses penyelidikan terkait kebakaran yang terjadi ini," tandasnya.

Sumber: https://pekanbaru.tribunnews.com/2021/06/01/isap-rokok-saat-beli-bbm-picu-apijeriken-berapi-ditendangwusrumah-dan-mobil-penjual-bensin-hangus?page=all