Land Rover Defender Merah Merona, Tak kelihatan Tuanya Usai Kena Restomod

Ferdian,Luthfi Abdul Aziz - Sabtu, 30 Juli 2022 | 08:25 WIB

Restomod Land Rover Defender klasik tampil istimewa dengan laburan warna merah (Ferdian,Luthfi Abdul Aziz - )

Selanjutnya ubahan sudah merangsek sistem infotainment menggunakan keluaran JVC, berikut pasokan dua soket 12 volt dan port USB.

Tuningblog
Restomod Land Rover Defender klasik tampil istimewa dengan laburan warna merah

Tidak ada yang berubah dari mesin, Defender ini tetap memakai unit turbo diesel 2.500 cc yang merilis tenaga 113 dk dan torsi 265 Nm.

Hanya saja beberapa part sudah diberi peremajaan, mulai dari timing belt, crankshaft, oil pan gasket, water pump, hingga thermostat.

Baca Juga: Land Rover Seri 3 Military Buatan 1980 Ini Pernah Ikut Operasi Seroja