Tol Semarang-Solo Berasap Hitam Pekat, Bus Pariwisata Ludes Jadi Bangkai

Irsyaad W - Jumat, 18 November 2022 | 10:00 WIB

Bus Pariwisata asal Jakarta terbakar hebat di ruas tol Semarang-Solo KM 425 hingga berasap hitam pekat, (17/11/22) (Irsyaad W - )

Sehingga memunculkan percikan api.

"Sementara itu disebabkan konslet kabelnya," paparnya.

Lanjut Untung, bangkai bus tersebut sudah berhasil dievakuasi.

Untuk proses pemadaman hingga pendinginan membutuhkan waktu satu jam.

"Hanya satu jam prosesnya hingga pendinginan," ujarnya.

Dia menjelaskan, bus yang terbakar melaju dari arah Barat.

Awalnya bus tengah membawa penumpang dan tiba-tiba sopir melihat asap dan langsung menepi.

"Untuk jumlah penumpang kita belum ada laporan," imbuhnya.

Damkar Kota Semarang lalu mengirim dua unit Damkar dengan 10 personel ke TKP.

Saat proses pemadaman, sebagian ruas jalan tol sempat ditutup.

"Iya sebagian ditutup, karena dia bisa minggir, jadi pemadaman di pinggir," tandasnya.

Baca Juga: Tabanan Mencekam, Bus Rem Blong Hajar 5 Mobil Dan Motor, Cabut Nyawa Pejalan Kaki

Sumber: https://regional.kompas.com/read/2022/11/17/155736978/bus-pariwisata-asal-jakarta-terbakar-di-tol-semarang-solo-ini-penyebabnya