Pertimbangan tersebut, lanjut Iwan, yang dimungkinkan akan memerlukan waktu untuk secara resmi mobil patwal itu bisa bertugas secara penuh serta ketersediaan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di Solo, masih minim.
"Sementara kita belum berani gunakan untuk wall, kita masih uji coba, untuk mengetahui spesifikasinya karena kan baru dua tempat chargernya (SPKLU), tapi bakal penambahan lagi di Hotel Alila, charge untuk pengunjung juga buat persiapan KTT ASEAN di Solo," tandasnya.
Baca Juga: Pak Kapolri Gunakan Hyundai Ioniq 5 di KTT G20, Pelat Nomor Istimewa