Sebelumnya, Wakil Direktur Utama PT Blue Bird Tbk, Adrianto Djokosoetono mengatakan, saat ini penggunaan mobil listrik untuk operasional taksi Blue Bird mencapai lebih dari 100 unit.
Adrianto juga mengatakan taksi listrik Blue Bird difokuskan untuk melayani operasional di Jakarta, Bali dan Semarang.
Untuk model yang dipakai yakni Tesla X75D, BYD E6, BYD T3, Hyundai Kona dan Hyundai Ioniq 5.
Rizky
Argometer di taksi konvensional Blue Bird
Baca Juga: Target Argo Harian dan Bulanan Sopir Taksi Bluebird Segini, Terpenuhi Bonus Cair
Sumber: https://otomotif.kompas.com/read/2023/02/07/130100615/harga-buka-pintu-dan-argo-taksi-saat-ini