Waspada, Ini Yang Terjadi Jika Malas Cuci Mobil Bekas Yang Sehabis Kehujanan

ARSN - Kamis, 22 Juni 2023 | 14:00 WIB

Sebaiknya langsung cuci mobil setelah kehujanan (ARSN - )

Baca Juga: Ini 3 Penyebab Setir Mobil Bekas Kesayangan Kalian Bisa Bergetar Gaes

Water spot ini kemudian beroksidasi dan akhirnya menjadi jamur di permukaan pernis cat mobil.

Ketika jumlah water spot ini banyak, maka bodi mobil kusam akibat banyaknya jamur di atas pernis mobil.

"Kalau sudah kusam, dicuci juga enggak bisa hilang, harus dipoles pakai obat poles," tutur Daniel.

Sehingga untuk mencegah bodi mobil kusam akibat jamur dari air hujan, "Sebaiknya begitu sampai di tempat kering, air hujan langsung dibilas pakai air biasa," pungkas Daniel.

Baca Juga: Waduh, Tombol Start Stop Engine Jadi Penyebab Aki Mobil Bekas Berumur Pendek

Sumber: https://www.gridoto.com/read/223816826/jangan-malas-begini-dampak-enggak-cuci-mobil-pas-habis-kehujanan?page=all