Solusinya harus melakukan pembongkaran mesin, tepatnya kepala silinder.
Cara mengecek klep mesin yang bocor bisa dengan memasukkan bensin ke lubang intake atau knalpot.
"Jika ada rembesan bensin keluar ke ruang bakar ini menandakan ada klep yang bocor," terangnya.
Proses skir klep harus dilakukan untuk memperbaiki klep yang bocor.
Kondisi klep yang tidak bocor pasti mengembalikan tenaga mesin seperti sedia kala.
Baca Juga: Penyebab Indikator BBM Mobil Diesel Kalian Nyala Walau Tangki Penuh