Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Citycar Aixam Coupe S, Anak Dibawah Umur Bisa Mengendarainya

Rabu, 21 November 2012 | 12:03 WIB
No caption
No credit
No caption


Jakarta - Banyak kemudahan yang ditawarkan produsen mobil agar produknya banyak digunakan. Tidak hanya kalangan dewasa, tapi juga anak dibawwah umur yang tidak memiliki SIM A misalnya.

Nah, inilah yang coba ditawarkan produsen mobil asal Prancis Aixam. Mereka menawarkan sebuah citycar Aixam Coupe S yang disebutnya sebagai "light quadricycle", memang dirancang agar bisa dikendarai anak dibawah umur sekalipun.

Aixam Coupe S yang dibanderol seharga Rp 123 jutaan ini bisa dikendarai oleh siapapun, termasuk anak dibawah umur, asalkan minimal memiliki SIM C atau untuk sepeda motor. 

Mobil ini didesain berkapasitas dua penumpang, sebagaimana halnya sebuah sepeda motor, yang dibekali mesin berkapasitas 400cc diesel. Mesin mungil ini mampu memproduksi tenaga sebesar 4 Kw, juga mirip-mirip dengan tenaga sepeda motor bebek. Kecepatan maksimalnya hanya 45 km/jam. (mobil.otomotifnet.com)

Editor :

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa