Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

BMW R 1200 R, Roadster Gagah Dari Jerman

Rabu, 2 September 2015 | 10:00 WIB
No caption
No credit
No caption

No caption
No credit
No caption

Jakarta – Hadir di Indonesia International Motor Show (IIMS) 2015, BMW Motorrad membawa beberapa model motor andalan. Salah satu yang menarik perhatian yaitu BMW R 1200 R bergenre roadster yang gagah.

Motor ini memiliki mesin berkonfigurasi flat twin paralel DOHC dengan kapasitas 1.170 cc. Power yang mampu dihasilkan yaitu 125 hp di 7.750 rpm dan torsi 125 Nm di 6.500 rpm. Mantap nih buat yang suka turing jarak jauh!

Untuk menyesuaikan dengan tubuh pengendaranya, BMW R 1200 R memiliki 4 seat options yang bisa dipilih. Opsinya ada sport dengan seat height 840 mm, high 820 mm, standard 790 mm, low 760 mm.

Di Indonesia, motor ini dijual seharga Rp 635.000.000 off the road Jakarta. Pilihan warnanya ada hitam, biru dan putih. (motor.otomotifnet.com)

No caption
No credit
No caption

Mesin flat twin flat 2 silinder, torsinya lumayan besar

No caption
No credit
No caption

Sudah pakai immobilizer, menyalakan motor tak perlu kunci lagi

No caption
No credit
No caption

Pengaturan fitur ada di saklar bagian kiri

No caption
No credit
No caption

Tinggi jok memiliki 4 opsi sesuai tubuh pengendara

No caption
No credit
No caption

Penggerak tak lagi menggunakan rantai

Data spesifikasi BMW R 1200 R:
Engine     
Type : Air/liquid-cooled four stroke flat twin engine, double overhead camshaft, one balance shaft
Bore x stroke : 101 mm x 73 mm
Capacity : 1,170 cc
Rated output : 92 kW (125 hp) at 7,750 rpm
Max. torque : 125 Nm at 6,500 rpm
Compression ratio : 12.5 : 1
Mixture control / engine management : Electronic intake pipe injection
Emission control : Closed-loop 3-way catalytic converter, emission standard EU-3

Performance / fuel consumption      
Maximum speed  : over 200 km/h
Fuel consumption per 100 km at constant 90 km/h  : 3,9 l
Fuel consumption per 100 km at constant 120 km/h : 5,4 l
Fuel type : Unleaded super, octane number 95 (RON)

Electrical system      
Alternator : three-phase alternator 508 W (nominal power)
Battery : 12 V / 12 Ah, maintenance-free

Power transmission     
Clutch : oil lubricated clutch, hydraulically operated
Gearbox : Constant mesh 6-speed gearbox with helical gear teeth
Drive : Shaft drive

Chassis / brakes     
Frame : Two-section frame, front- and bolted on rear frame, load-bearing engine
Front wheel location / suspension : Telescopic Upside-Down fork; stanchion diameter 45 mm
Rear wheel location / suspension : Cast aluminium single-sided swing arm with BMW Motorrad Paralever; WAD strut (travel-related damping), spring pre-load hydraulically adjustable (continuously variable) at handwheel, rebound damping adjustable at handwheel
Suspension travel front / rear : 140 mm / 140 mm
Wheelbase : 1.515 mm
Castor : 125,6 mm
Steering head angle : 62.3°
Wheels : Cast aluminium wheels
Rim, front : 3,50 x 17"
Rim, rear : 5,50 x 17"
Tyres, front : 120/70 ZR 17
Tyres, rear : 180/55 ZR 17
Brake, front : Dual disc brake, floating brake discs, diameter 320 mm, 4-piston radial calipers
Brake, rear : Single disc brake, diameter 276 mm, double-piston floating caliper
ABS : BMW Motorrad Integral ABS (part-integral), disengageable

Dimensions / weights     
Length : 2.165 mm
Width (incl. mirrors) : 880 mm
Height (excl. mirrors) : 1.300 mm
Seat height, unladen weight : 790 mm (rider seat low*/high* 760 / 820 mm) *OE
Inner leg curve, unladen weight    1780 mm (rider seat* low*/high* 1720 / 1835 mm) *OE
Unladen weight, road ready, fully fuelled : 231 kg

Dry weight     
Permitted total weight : 450 kg
Payload (with standard equipment) : 219 kg
Usable tank volume : 18 l
Reserve    approx. : 4 l


Editor :

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa