Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Yaris ‘Bakpao', Hatchback Toyota Yang Masih Sangat Digandrungi

otomotifnet.com - Senin, 12 Juni 2017 | 12:40 WIB
No caption
No credit
No caption

Jakarta – Generasi kedua Toyota Yaris di Indonesia hadir 2014 silam dan mendapatkan mesin baru di akhir 2016 kemarin.

Kendati demikian, generasi pertama Toyota Yaris di Indonesia tetap banyak peminatnya dan popularitasnya di kancah otomotif tanah air pun belum meredup.

Sebenarnya apa saja hal yang membuat mobil yang dijuluki Yaris ‘Bakpao’ karena bentuknya membulat ini bisa diminati oleh banyak orang?

Dan apa saja hal-hal yang perlu diperhatikan sebelum meminangnya?

Berikut adalah sejarah singkat tentang Yaris ‘Bakpao’  di Indonesia dan beberapa hal penting yang perlu diperhatikan sebelum meminangnya.

No caption
No credit
No caption
Toyota Yaris 'Bakpao' 2006. Foto: Auto Bild Indonesia

Awal Kemunculan

Toyota Yaris generasi pertama hadir di Indonesia pada 2006. Secara global, ini adalah Yaris generasi kedua, generasi pertamanya lahir pada 1999 dan tidak dijual di Indonesia.

Hadirnya Toyota Yaris menjadi pelepas rindu bagi mereka yang sudah kangen dengan hatchback Toyota.

Pasalnya, sejak tidak lagi memproduksi Starlet pada 1996, PT Toyota Astra Motor (TAM) tidak pernah lagi mengeluarkan produk hatchback sampai saat Yaris diluncurkan.

Di awal kemunculannya, Yaris mendapat respons yang sangat positif dari masyarakat sehingga mobil ini sempat berhasil menggerus pasar Honda Jazz yang merupakan market leader di kelasnya waktu itu.

Editor :

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa