Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Makin Aman! Selain Kunci Setang, Barang Ini Bikin Anti-Maling

Parwata - Rabu, 27 Desember 2017 | 19:15 WIB
U-lock terpasang pada motor
U-lock terpasang pada motor

Otomotifnet.com - Perangkat kemanan pada sepeda  motor menjadi prioritas agar terhindar dari pencurian atau kemalingan.

Selain gembok, banyak bikers yang menambahkan pengaman pada motornya yaitu dengan memasangkan alarm.

(BACA JUGA: Terrnyata Cuma 2 Doang, Mesin Yang Dipakai Di Pentas MotoGP)

Agar lebih aman bisa pasang juga gembok tambahan yang diklaim bikin motor jadi anti-maling.

GIVI memproduksi gembok motor yang lebih advance dengan label GIVI U-Lock.

GIVI U-Lock pengaman tambahan untuk motor
Fadhliansyah
GIVI U-Lock pengaman tambahan untuk motor

Gembok ini dipasang pada roda motor, dan mengunci di antara roda dengan shockbreaker depan motor.

"GIVI U-Lock terbuat dari baja, yang berguna untuk melindungi motor dari pencuri," ucap Farukh Achmad Ponamon, Outlet Manager GIVI Point Serpong.

(BACA JUGA: Wow! Marc Marquez Berharap Mirip Valentino Rossi, Apanya Sih?)

Lubang kunci gembok juga berbentuk unik, sehingga tidak bisa dibobol dengan kunci T.

GIVI U-Lock juga memiliki warna yang terang, sehingga mengurangi kemungkinan pengendara lupa melepasnya ketika ingin riding.

Berminat?

Siapkan dana Rp 500 ribu ya.

GIVI Point Serpong: 021-22228963

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa