Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tiga Pilihan Modifikasi Yamaha NMAX Jadi Keren, Modal Sejutaan Doang

Joni Lono Mulia - Kamis, 11 Januari 2018 | 19:00 WIB
Yamaha NMAX dimodif JDM Project
Indra Kurniawan
Yamaha NMAX dimodif JDM Project

REPAINT PELEK STANDAR ALA PELEK PULUHAN JUTA

Sudah banyak tersedia pelek aftermarket untuk NMAX, dengan ukuran yang lebih lebar dan bentuk yang sporty.

Buat yang modal terbatas namun ingin pelek NMAX-nya terlihat mewah, cukup repaint saja pelek OEM-nya.

(BACA JUGA: Terungkap! Gaji Valentino Rossi Kalah Sama Marc Marquez)

"Untuk repaint pelek NMAX dan skutik lain cukup Rp 700 ribu saja, dengan warna gold atau emas, tapi ada pilihan warna lain juga," ungkap Steven Layz dari Layz Motor.

Pemilihan warna emas agar mirip dengan pelek mewah dengan harga puluhan juta seperti Marchesini atau Galespeed.

Untuk pengerjaannya berkisar 4 hari dari mulai pelek dilepas dan disarankan pemasangannya ban pun menggunakan mesin.

Yamaha NMAX Livery Paddock MotoGP
Indra Kurniawan
Yamaha NMAX Livery Paddock MotoGP

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa