Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

5 Hal Menarik Tentang Balaclava, Bisa Ganggu Pernafasan Juga Lo

Parwata - Minggu, 17 Juni 2018 | 18:00 WIB
Ilustrasi 5 Hal Tentang Balaclava Bisa Ganggu Pernafasan Kalau...
Rizky/Otomotifnet
Ilustrasi 5 Hal Tentang Balaclava Bisa Ganggu Pernafasan Kalau...

"Jadi kalau balaclava yang sampai menutupi mulut itu, bonusnya bisa mengurangi debu yang terhirup," papar Eric Saputra, Direksi Divisi Balap PT. Murni Cahaya Pratama, produsen helm Cargloss.

 5 Hal Tentang Balaclava  . Sesuai Helm
Rizky/Otomotifnet
5 Hal Tentang Balaclava . Sesuai Helm

2. Sesuai Helm

Loh balaclava bisa menyaring debu, tapi kok mengganggu pernapasan?

Iya, kalau penggunaannya tidak tepat.

Misalnya pengguna balaclava full face yang juga memakai helm full face, pasti akan membuat sirkulasi di dalam helm berkurang.

"Balaclava yang menutupi hidung, lalu pakai helm open face pasti sudah sedikit menutup sirkulasi udara."

"Bagaimana yang pakai helm full face, pasti akan sedikit terganggu pertukaran udara di dalam helmnya."

"Kalau mau tidak terjadi kontak keringat dengan helm, sebaiknya pakai balaclava yang hanya menutupi bagian rambut saja, tidak sampai menutup bagian waja," kata Anggono Iriawan, Manajer Safety Riding and Motorsport AHM.

 5 Hal Tentang Balaclava . Tanpa Busa Lebih Baik
Rizky/Otomotifnet
5 Hal Tentang Balaclava . Tanpa Busa Lebih Baik

Editor : Iday
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa