Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha NMAX Jadi Sampel Bengkel, Ini Bagian-Bagian Yang Berubah

Parwata - Minggu, 23 Desember 2018 | 10:00 WIB
Modifikasi Yamaha NMAX 2016 Sampel Bengkel
Fariz/OTOMOTIF
Modifikasi Yamaha NMAX 2016 Sampel Bengkel

Otomotifnet.com - Modifikasi motor tidak hanya untuk menyalurkan hobi ‘ngoprek’, tapi bisa juga menjadi sebuah sampel karya sebuah bengkel.

Seperti Yamaha NMAX milik Yoga Ningrat yang dijadikan bahan promosi bengkelnya yang bernama Yoga Moto Shop (YMS), yang ada di J. Sederhana 7, Cijantung 2, Jaktim.

Alis LED di sisi lampu berguna juga sebagai lampu sein
Fariz/OTOMOTIF
Alis LED di sisi lampu berguna juga sebagai lampu sein

Perubahan dimulai dari warna.

“Karena baru-baru ini bengkel ngerjain cat, makanya NMAX ini gue cat. Pilih merah karena salah satu warna kesukaan"

"Selain itu biar masuk dengan konsep sporty, tapi selebihnya gak banyak warna biar tetap elegant,” bukanya.

Cat merahnya dikombinasi dengan carbon water printing yang juga karya bengkelnya.

“Pakai carbon water printing karena tone warnanya bisa kita atur, kalau carbon murni kan gitu-gitu aja"

"Selain itu carbon murni kadang di beberapa lekukan bodi dan sambungan jadi tebel dan gak rapat,” tambah ketua dari The Riders of YMS (TROY) ini.

GPS holder jadi fitur wajib untuk turing
Faris/OTOMOTIF
GPS holder jadi fitur wajib untuk turing

Editor : Iday
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa