Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Belum Selesai Dengan Mesin Hybrid, Masih Ada Versi Murah di Bawah Rp 500 Juta

Irsyaad Wijaya - Rabu, 24 April 2019 | 12:55 WIB
Emblem hybrid yang tersemat pada C-HR hybrid
Naufal/GridOto.com
Emblem hybrid yang tersemat pada C-HR hybrid

"Saya pikir dalam waktu dekat kita harus masuk ke segmen lebih bawah 500 juta," kata Anton.

Sebagai informasi, saat ini Toyota memiliki empat varian mobil hybrid yaitu Prius, Camry, Alphard dan C-HR.

Berdasarkan data internal PT TAM, penjualan mobil hybrid Toyota di Indonesia sudah mencapai 1.800 unit.

Jika melihat pasar di Indonesia saat ini, segmen terbesar adalah MPV.

Kita tunggu saja, mungkinkah varian hybrid baru akan memiliki harga di bawah Rp 500 juta...

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa