Bandingkan dengan BeAT atau Scoopy yang hanya 9,5 : 1.
Performa yang dihasilkan Honda Genio juga sangat maksimum.
Power maksimum 6,6 KW (9,6 PS) /7.500 rpm sedangkan torsinya 9,3 Nm (0,95 kgf.m).
Sementara Honda BeAT atau Scoopy, daya maksimum 6,38 KW (8,68 PS)/7.500 rpm dan torsi maksimum 9,01 Nm (0,92 kgf.m)/6.500 rpm.
(Baca Juga: Harga Honda Genio Lebih Murah Dari Scoopy, Ada 11 Warna Pilihan)
Jadinya karakter Honda Genio mudah berakselerasi dan irit karena didukung long stroke dan kompresi tinggi.
Secara bobot Honda Genio juga jadi lebih ringan hanya 89 kg (CBS) dan 90 (CBS-ISS).
Sedangkan Honda BeAT 92 kg (Tipe CW), 93 kg (Tipe CBS dan CBS-ISS).
Berikut spesifikasi teknik lengkap Honda Genio 110 :
Editor | : | Panji Nugraha |
Sumber | : | Motorplus-online.com |
KOMENTAR